PENGALAMAN SELEKSI KERJA PT. EQUITY WORLD FUTURES
[Cerita pengalaman proses rekrutmen pekerjaan ini saya tulis berdasarkan pengalaman pribadi saya, menurut pandangan saya dan berusaha untuk tidak memihak, menjatuhkan atau mengubah sudut pandang pembaca menjadi negatif terhadap perusahaan. Tujuan tulisan ini semata-mata hanya untuk membagi pengalaman dan memberi gambaran kepada pembaca yang mungkin akan melalui proses rekrutmen yang sama. Selamat membaca dan berpikir secara bijak.] Izinkan gue memperkenalkan diri dahulu ya pembaca yang terhormat. Hhahahaaaa... Perkenalkan Nama gue Marthin Situmeang lulusan S1 Teknik Informatika dari Universitas Bina Sarana Informatika Bandung yang lebih dikenal dengan sebutan BSI yang ada iklannya di Tv-Tv itu loh... Obama dan Jokowi KW Wakakakkkk... Saya berasal dari Bandung namun saya mempunyai darah Sumatera Utara(Batak), cukup sekian ya pembaca untuk introduksingnya... Hheheeeeee Pengalaman seleksi di PT. Equity World Futures ini dimulai saat saya membeli koran, dan mencoba menghubunggi no...
Komentar
Posting Komentar